PDAM Tirta Tampanama Meraih Predikat Terbaik Se Sultra

Tirta Tampanama.Com- Jerih payah insan-insan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Tampanama Kabupaten Kolaka Utara, Propinsi Sulawesi T...



Tirta Tampanama.Com-Jerih payah insan-insan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Tampanama Kabupaten Kolaka Utara, Propinsi Sulawesi Tenggara (Sultra), dalam memajukan perusahaan, sudah selayak nya mendapat apresiasi. Terutama dalam meningkatkan, pelayanan, penataan manajemen, peningkatan kafasitas, kualitas dan kuantitas air bersih di Kabupaten Kolaka Utara.




Beberapa tahun terakhir ini, penghargaan yang diterima dari sejumlah lembaga, melegitimasi sebuah pengakuan jika PDAM Tirta Tampanama mampu bangkit dan maju berkembang dalam rentang waktu kurang dari 5 tahun dibawah kepemimpinan Jumadi, S.Sos.

Jumlah pelanggan meningkat secara signifikan. Dari 2 ribu sambungan rumah (sr) pada tahun 2014 menjadi 10 ribu lebih di tahun 2017. Perubahan status Direktur menjadi Direktur Utama, seakan berjalan beriringan dengan perolehan status sebagai 'PDAM SEHAT'. Ini sebuah progres dinamika yang layak mendapat pengakuan.

Terkait, Pertemuan PDAM seluruh Indonesia di Jakarta, 3 Desember mendatang, lagi-lagi PDAM Tirta Tampanama Kolaka Utara mendapat penghargaan dengan predikat terbaik  dari seluruh PDAM yang ada di Sulawesi Tenggara. Oleh karenanya, Direktur Utama PDAM Tirta Tampanama Kolaka Utara, Jumadi, S.Sos berangkat ke Jakarta untuk menjemput penghargaan yang diberikan oleh organisasi Persatuan Perusahaan Air Minum Seluruh Indonesia (Perpamsi).

Konfirmasi via telepon seluler dengan Dirut PDAM Tirta Tampanama, menyebut jika penghargaan tersebut melalui proses yang panjang. Kementerian Pekerjaan Umum melalui Badan Penyelenggaraan Peningkatan Sistim Air Minum (BPPSPAM) yang memantau dan mengevaluasi kita selama ini, tidak serta merta menjatuhkan pilihan tampa kajian lebih mendalam. Ujar Jumadi.

Kesimpulannya, kita tidak bisa merasa puas dengan sederet penghargaan tersebut lalu membuat kita lalai atau terlena karena menganggap diri telah berhasil. Merasa senang dan bangga secara berlebihan, kadang membuat kita lupa pada tanggung jawab utama kita. Oleh sebab itu, semua ini justru menjadi sebuah motivasi untuk berbuat lebih baik dan maksimal. Pungkas Jumadi.

Kontributor : Uchu
Editor           : Asri Romansa

COMMENTS

Name

Info News Tips
false
ltr
item
Tirta Tampanama: PDAM Tirta Tampanama Meraih Predikat Terbaik Se Sultra
PDAM Tirta Tampanama Meraih Predikat Terbaik Se Sultra
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh9M8MuSLEXzI62oB3l2Tdh4s6zGNVWzpH5REvdqi9QjR6C-iDWhcXiv5aXyDO9Lgx4y1t4qtf8xuRFBO_K5zAy_U0scSXgXV0OeDskGKxH5COGMu9llg5YNMgk0wzTlCCRtpLJYLI5LBk/
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh9M8MuSLEXzI62oB3l2Tdh4s6zGNVWzpH5REvdqi9QjR6C-iDWhcXiv5aXyDO9Lgx4y1t4qtf8xuRFBO_K5zAy_U0scSXgXV0OeDskGKxH5COGMu9llg5YNMgk0wzTlCCRtpLJYLI5LBk/s72-c/
Tirta Tampanama
https://pdamkolut.blogspot.com/2017/12/pdam-tirta-tampanama-meraih-predikat.html
https://pdamkolut.blogspot.com/
https://pdamkolut.blogspot.com/
https://pdamkolut.blogspot.com/2017/12/pdam-tirta-tampanama-meraih-predikat.html
true
4488299776243879131
UTF-8
Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy